Definisi seni menurut ki hajar dewantara,plato,dan ebert
Seni
ardianajha9052
Pertanyaan
Definisi seni menurut ki hajar dewantara,plato,dan ebert
1 Jawaban
-
1. Jawaban Kamila465
Ki Hajar Dewantara
Seni adalah segala perbuatan manusia yang timbul dari perasaan dan sifat indah, sehingga menggerakkan jiwa perasaan manusia.
Plato dan Rousseau
Seni adalah hasil peniruan alam dengan segala seginya