PPKn

Pertanyaan

Sebutkan pembagian kekuasaan negara menurut montesqueiu dan perubahannya di indonesia setelah revormasi.
tolong di bantu ya

1 Jawaban

  • 1.- lembaga Legislatif, yaitu MPR, DPR, DPD. lembaga2 ini memiliki kekuasaan       untuk membuat Undang undang
    - lembaga Eksekutif, Presiden dan wakil presiden, lembaga2 ini memiliki     kekuasaan untuk melaksanakan undang - undang.
    - lebaga yudikatif, yaitu MA, MK, KY. Lembaga2 ini memiliki kekuasaan untuk   menegakan undang - undang tersebut.
     

Pertanyaan Lainnya