Matematika

Pertanyaan

Cara nerjain 0,25jam:..........menit

1 Jawaban

  • pertama rubah pecahan desimal menjadi pecahan biasa
    0,25 = 25/100
    25/100 = 1/4
    »jadi 0,25 jam = 1/4 jam
    1 jam = 60 menit
    1/4×60 = 15 menit
    »jadi nilai 0,25 jam = 15 menit

    semoga membantu.

Pertanyaan Lainnya