mengapa bahasa indonesia berfungsi sebagai sarana pengembangan alat kepribadian
B. Indonesia
mitakelas4837
Pertanyaan
mengapa bahasa indonesia berfungsi sebagai sarana pengembangan alat kepribadian
1 Jawaban
-
1. Jawaban wahyueryn
Bahasa termasuk media komunikasi, salah satunya Bahasa Indonesia, maka bahasa merupakan cermin kepribadian seseorang yang maksudnya adalah melalui bahasa seseorang dapat diketahui kepribadiannya atau karakternya. Jadi, bahasa merupakan salah satu bidang yang berperanan penting untuk membentuk karakter seseorang.