Matematika

Pertanyaan

Sebuah pohon mempunyai bayangan sepanjanh14m di atas tanah horizontal. sedangkan seorang anak yang tingginua 1,5m mempunyai bayangan 2,8m tinggi pohon tersebut adalah... a.7,5m b.8,0m c.8,5m d.9,0m

2 Jawaban

  • 1,5/2,8 = x/14
    2,8x=14*1,5
    x=21/2,8
    x=7,5m

    jadi, tinggi pohon tersebut adalah 7,5 meter
  • pakai cara perbandingan segitiga sebangun
    diketahui:
    segitiga kecil alasnya = 1,5m(tinggi anak)
    tingginya= 2,8 m (bayangan anak)
    segitiga besar alasnya = ?
    tingginya = 14 m
    maka dapat perbandingan
    alas S.k / alas S.b = tinggi S.k / tinggi S.b
    1,5 / ? = 2,8 / 14
    ? = 1,5 x 14 / 2,8
    ? = 21 / 2,8
    ? = 7,5 m

Pertanyaan Lainnya