apakah yg terjadi bila salah satu organisme ini tidak tersedia di alam?
Biologi
SalsabilSahwala77
Pertanyaan
apakah yg terjadi bila salah satu organisme ini tidak tersedia di alam?
2 Jawaban
-
1. Jawaban fham
jika salah satu organisme tidak tersedia di alam akan mengakibatkan ketidaksetimbangan antara satu dengan yang lainnya ,seperti contoh: jika terdapat manusia akan tetapi tidak ada tumbuhan ,maka manusia juga tidak akan bisa hidup karena tidak ada tumbuhan yang dimana merupakan sumber makanan bagi manusia . semoga membantu ^_^ -
2. Jawaban cessaulia
maka ekosistem menjadi tidak seimbang dan perlahan lahan akan terjadi kemusnahan.
contohnya jika tidak ada organisme pengurai maka bangkai akan berserakan dimana2, menimbulkan penyakit dan akhirnya organisme lain menjadi musnah. jika tidak ada organisme burung pemakan serangga tidak ada maka serangga hama seperti belalang akan memakan rumput dan akhirnya herbivora lain kekurangan makanan dan mati, begitu pula dengan karnivora yang kehilangan makanannya.
maaf kalau salah ya..