Matematika

Pertanyaan

1. 0,75 jam + 420 detik = .......... menit
2. 240 menit + 7200 detik = .......... menit
3. banyak air yg keluar dari sebuah keran 100 ml/detik. Banyak air yg keluar dari kran tersebut dalam dalam 1 menit adalah ............ liter
4. Selokan mengalir selama 25 menit. volume air selokan 800 liter. debit air selokan adalah .............................. liter/menit.

Tolong jawab ya pakai cara :)

2 Jawaban

  • 1.75/100×60=45menit+420/60=7 menit
    45menit+7menit=52 menit #maaf kalo salah
  • 1.0,75 jam×60=45 menit
    420 detik:60=7 menit
    45+7=52 menit

    2,7.200 detik:60=120 menit
    240+120=360 menit

    3.100 ml=0,1 l
    0,1 l×60=6 liter

    4.debit=v:w
    800:25
    =32 liter/menit

Pertanyaan Lainnya