Harga sepotong baju dan sepotong kaos Rp120. 000, 00, sedangkan selisih harga dua barang tersebut Rp20. 000, 00.Tentukan harga 3 potong baju dan 2 potong kaos!
Matematika
debiwiranda924
Pertanyaan
Harga sepotong baju dan sepotong kaos Rp120. 000, 00, sedangkan selisih harga dua barang tersebut Rp20. 000, 00.Tentukan harga 3 potong baju dan 2 potong kaos!
2 Jawaban
-
1. Jawaban MPS29
kalimat matematikanya: (x= baju , y=kaos)
x + y = 120.0000.......(1)
x - y = 20.0000........(2)(kedua ruas ditambah)
2x = 140.000
x = 70.000
substitusi x = 70000 ke persamaan (1)
70.000 + y = 120.000
y = 120.000-70.000 = 50.000
maka harga 3 potong baju dan 2 potong kaos
3x + 2y
=3(70.000) + 2(50.000)
= 210.000 + 100.000
= Rp 310.000 -
2. Jawaban Azkiyamuthiahalwa
Harga baju :70.000×3=210.000
Harga kaos:50.000×2=100.000