Jelaskan mengenai pembagian fauna menurut Lydekker
IPS
Billycausadinata
Pertanyaan
Jelaskan mengenai pembagian fauna menurut Lydekker
1 Jawaban
-
1. Jawaban Ari98765
Menurut Lydekker: Pembagian Fauna Terbagi Menjadi 2 Garis yaitu Garis Wallace dan Garis Weber
Dan Juga Pembagian Fauna Terbagi Menjadi 3 Tipe yaitu Tipe asiatis, Tipe Peralihan, dan Tipe Australis
=> SEMOGA MEMBANTU