IPS

Pertanyaan

persebaran hutan teropis di asia tenggar

1 Jawaban

  • Hutan hujan tropis di Asia merupakan hutan hujan tropis terluas ketiga di dunia. Asia Tenggara hutan hujan tropis : Semenanjung Malaya dan Indonesia. Di Indonesia hutan hujan tropis terdapat di pulau pulau besar seperti Sumatra, Kalimantan, Jawa, Sulawesi, Papua
    Semenanjung Malaya: Malaysia, Thailand, Kamboja, Laos, Myanmar, Vietnam.
    Untuk wilayah Asia Selatan hutan hujan tropis terdapat di India, Srilangka, dan Pakistan.

Pertanyaan Lainnya