Matematika

Pertanyaan

Seorang pedagang semangka membeli 6 keranjang semangka.setiap keranjang berisi 25 semangka. Rata2 satu buah semangka beratnya 5 kg.hrga pembelian setiap keranjang 160 ribu rupiah.berapakah harga semangka seluruhnya? Jika keranjang dibuka ternyata 4 persen dari seluruh semangka busuk.berapa berat semangka yang tidak busuk?

1 Jawaban

  • 6x(25x5)=750=4/100 x 750
    =30 = 750-30=720
    jadi berat semangka yg tidak busuk adalah 720 kg

Pertanyaan Lainnya