IPS

Pertanyaan

sebutkan peranan pentingnya singapura

1 Jawaban

  • Singapura adalah pusat keuangan terdepan ketiga di dunia dan sebuah kota dunia kosmopolitan yang memainkan peran penting dalam perdagangan dan keuangan internasional.
    ngapura memilik peran penting dalam kawasan Asia Tenggara, karena  merupakan salah satu  negara pendiri Asean, Singapura  juga mendukung konsep regionalisme Asia Tenggara dan menjalankan peran secara aktif di Association of Southeast Asian Nations (ASEAN).

    Singapura merupakan penggerak motor dalam ASEAN hal ini karena Singapura unggul dalam perdagangan dan jasa. Kapasitas Perekonomian Singapura yang maju, ikut mengukuhkan peran ASEAN dalam persaingan dunia Internasional.

Pertanyaan Lainnya