Biologi

Pertanyaan

Jelaskan yg dimaksud dengan teknik superovulasi.!

1 Jawaban

  • superovulasi merupakan teknik yang dapat meningkatkan jumlah ovulasi dengan cara memperbanyak jumlah -ollikelnya melalui penyuntikan preparat hormon FSH (folikel Stimulating hormon)/LH (Luteinizing hormon) atau penyuntikan hormon GNRH (Gonadotropin Releasing hormon) atau kombinasi PMSG (Pregnant Mere'S Serum Gonadotropin) dan HCG (Human Chorionic Gonadotropin).

Pertanyaan Lainnya