Seni

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan teknik dasar bahan kerajinan tekstil??

1 Jawaban

  • Kerajinan tekstil merupakan sebuah karya seni yang dibuat menggunakan bahan tekstil. Tekstil merupakan bahan yang berasal dari serat yang diolah dari bahan benang atau kain. Bahan ini biasanya digunakan sebagai bahan untuk membuat busana serta berbagai macam produk kerajinan lainnya.

    Dari pengertian kerajinan tekstil di atas bisa diambil kesimpulan bahwa bahan tekstil yang digunakan meliputi benang, kain, pakaian dan berbagai benda yang dibuat dari serat. Bahan-bahan serat yang digunakan untuk tekstil biasanya serat filamen, serat staple, serat alam, serat sintetis dan lain-lain.

Pertanyaan Lainnya