Matematika

Pertanyaan

perbandingan antara panjang garis pelukis dari jari jari sebuah kerucut adalah 12:5. besar sudut pusat juring rebahan selimut kerucut tersebut adalah

1 Jawaban

  • S = 12/5 r

    Keliling rebahan selimut
    K = x/360° • 2πS

    Keliling alas kerucut
    K = 2πr

    Samakan
    K = K
    x/360° 2πS = 2πr
    x/360° S = r
    x/360° (12/5 r) = r
    x = (5/12) • 360° = 150°

Pertanyaan Lainnya