Jika salah satu tingkat tropi suatu rantai makanan diputus, apa yang mungkin terjadi? Berikan contohnya
Biologi
sriyuniastuti
Pertanyaan
Jika salah satu tingkat tropi suatu rantai makanan diputus, apa yang mungkin terjadi? Berikan contohnya
1 Jawaban
-
1. Jawaban auliabahar
adanya ketidak stabilan rantai makanan. contonya dalam rantai makanan sawah, padi - tikus - ular - elang. Apabila ular tidak ada maka tikus akan merajalela karena tidak ada yang memburunya, beda lagi dengan elang. Elang justru akan berkurang karena tidak ada ular untuk dijadikan makanannya.