Fisika

Pertanyaan

Anita menanam kacang hijau pengukuran pertama 2cm selang 5 hari nenjadi 8cm berpa laju pertumbuhannya

1 Jawaban

  • => Pembahasan Soal :

    DiKetahui :
    Pertambahan Tinggi = 8-2 cm { 6 cm }
    Selang Waktu = 5 Hari

    DiTanya :
    Laju Pertumbuhan = ..?

    DiJawab :
    ≡ Rumus Laju Pertumbuhan :
    ⇒ Laju Pertumbuhan = Pertambahan Tinggi : Selang Waktu
    ⇒ Laju Pertumbuhan = 6 : 5 
    ⇒ Laju Pertumbuhan = 1,2 cm/Hari
    Jadi, Laju Pertumbuhan = 1,2 cm/Hari

    Semoga Membantu

Pertanyaan Lainnya