Seni

Pertanyaan

Apa tujuan membuat sketsa karya atau gambar sebelum melaksanakan pembuatan kerajinan fungsi hias?

2 Jawaban

  • supaya tidak bingung dalam pembuatan karya atau gambar.maaf kak kalau salah
  • bertujuan sebagai pola dasar dari kerajinan kita dan saat mulai melakukan pembuatannya dapat mempermudah kita untuk membentuk yang sudah kita pikirkan dahulu.Sehingga sketsa tersebut dapat memaksimalkan kerajinan yang dibuat

Pertanyaan Lainnya