Matematika

Pertanyaan

Tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan linear satu variabel berikut!
5(2p - 1) lebih dari 3(2p - 1)

1 Jawaban

  • Materi : Pertidaksamaan linear

    Pembahasan :
    5(2p - 1) > 3(2p - 1)
    5(2p - 1) - 3(2p - 1) > 0
    2(2p - 1) > 0
    2p - 1 > 0
    2p > 1
    p > 1/2

    Hp : {p > 1/2}

Pertanyaan Lainnya