B. Indonesia

Pertanyaan

Sinopsis film nigth at the museum 3

1 Jawaban

  • Night at the museum : the secret of the tomb

    cerita ini dimulai dengan cerita asal-usul tentang bagaimana ditemukannya makam keluarga Ahkmenrah dan keluarganya. Di makam ini pula ditemukan keping tablet legendaris yang memiliki kekuatan ajaib. Tablet ini yang kemudian memiliki kekuatan ajaib menghidupkan koleksi dalam museum dimana Larry Daley bekerja sebagai penjaga malam.

    sampai di suatu masa dimana secara tiba-tiba tablet ajaib ini mengalami masalah. Masalah ini pula yang mempengaruhi keberlangsungan hidup isi museum yang sudah dianggap oleh Larry sebagai keluarga. Untuk menyelesaikan misteri yang menyangkut hidup semua penghuni museum, maka Larry harus membawa Ahkmenrah beserta keluarganya ke museum di London. Tempat dimana ayah Ahkmenrah yang mengetahui semua rahasia tablet ajaib tersebut berada.

    maaf kalau salah.

Pertanyaan Lainnya