IPS

Pertanyaan

Semangat chauvinistis yang di gencar oleh jerman memiliki pengertian

1 Jawaban

  • Saya bantu jawab ya.

    》 Chauvinisme/semangat chauvinistis yaitu rasa nasionalisme atau cinta terhadap bangsa dan tanah air yang terlampau tinggi sehingga meninggikan kedudukan bangsa sendiri serta memandang rendah dan hina bangsa lain.

    》 Semangat chauvinistis yang digencar oleh Jerman berarti dulunya Jerman pernah dicap oleh pemimpinnya sendiri yaitu seorang politikus, partai sosialis nasional, diktator, dan kanselir terkenal Adolf Hitler (1889-1945), yang mendeklarasikan bahwa Jerman memiliki kedudukan yang lebih tinggi dari bangsa lain, sesuai dengan pepatah lampau "Deutschland Über Alles" yang artinya "Jerman di Atas Segalanya". Partai sosialis nasional yang dipimpin Adolf Hitler ini juga dikenal dengan NAZI.

    Semoga bisa membantu! :DD

Pertanyaan Lainnya