Untuk melalui lintasan berdiameter 108 meter, roda sebuah sepeda motor harus berputar sebanyak 300 kali. Tentukan diameter roda motor tersebut! Tolong dengan ca
Matematika
ChupaChups1234
Pertanyaan
Untuk melalui lintasan berdiameter 108 meter, roda sebuah sepeda motor harus berputar sebanyak 300 kali. Tentukan diameter roda motor tersebut!
Tolong dengan caranya! Makasih :)
Tolong dengan caranya! Makasih :)
2 Jawaban
-
1. Jawaban MariniS
K = 108 m : 300
K = 36 cm
K = 22/7 X d
36 = 22/7 X d
d = 36 : 22/7
d = 11,45 cm
Maaf kalau salah -
2. Jawaban niligan
1. cari keliling lintasan
K = phi.d
= 3,14 x 108
=339,12 m
jadi dalam jarak 339,12 m, ban beputar 300X
berarti dalam 1 m ban perputar 1,1304X => dibulatkan aja jadi 1
jadi tiap 1 m ban berputar 1x
2. 1m = 100cm => ini keliling ban motor
rumus keliling = phi.d
100 = 3,14 . d
d = 100/3,14 = 31,8cm
kurang lebihnya begitu. hasil bisa berbeda tergantung pembulatan