IPS

Pertanyaan

jelaskan dan sebutkan 3 perjanjian setelah berahirnya perang dunia ke 2

1 Jawaban

  • 1) Konferensi Postdam antara Jerman dengan sekutu menghasilkan Penjanjian Postdam yg berisi:
    -Jerman dibagi menjadi 4 daerah pendudukan, yaitu Jerman Timur dikuasai oleh Rusia. Jerman Barat dikuasai oleh Amerika, Inggris, dan Perancis. Begitupun dengan kota Berlin yg berada di tengah-tengah daerah pendudukan Rusia dibagi menjadi 4 pendudukan yaitu Berlin Timur dikuasai Rusia, sedangkan Berlin Barat dikuasai oleh Amerika, Inggris, dan Perancis.
    - Danzig dan daerah Jerman bagian timur sungai Order dan Neisse diberika kepada Polandia.
    - Jerman harus membayar ganti rugi akibat perang.
    - Demiliterisasi Jerman.
    - Penjahat harus dihukum.

    2) Perjanjian damai antara Jepang dan Sekutu di Jepang menghasilkan:
    - Kepulauan Jepang diberikan pada tentara Amerika Serikat untuk sementara waktu.
    - Kepulauan Kuril dan Sakhalin diserahkan kepada Rusia, sedangkan Manchuria dan Taiwan diserahkan kepada Tiongkok. Kepulauan Jepan yg berada di Pasifik diserahkan pada Amerika Serikat. Untuk Korea akan dimerdekakan dan sementara yg bagian selatan Korea diduduki Amerika Serikat, sedangkan Korea bagian utara diduduki oleh Rusia.

    3) Perjanjian damai antara Hongaria, Rumania, Finlandia dengan Sekutu di Paris menghasilkan keputusan sbg berikut:
    - Masing-masing daerah tsb diperkecil.
    - Masing-masing daerah harus membayar ganti rugi akibat perang.

Pertanyaan Lainnya