contoh analisis jabatan
Sosiologi
nawang39
Pertanyaan
contoh analisis jabatan
1 Jawaban
-
1. Jawaban Ksyifa123
Wawancara
Wawancara harus memperhatikan hal-hal sebagai berikut:
Pro dan Kontra : Wawancara kiranya metode yang paling banyak digunakan untuk tugas dan tanggung jawab jabatan, dan penggunaannya yang luas mencerminkan keunggulan.Pertanyaan – pertanyaan yang Khas : Meskipun ada kekurangan-kekurangannya, wawancara itu digunakan secara luas.Pedoman Wawancara.
2. Kuesioner
Meminta karyawan mengisi kuesioner untuk menggambarkan tugas-tugas yang berkaitan dengan jabatan dan tanggung jawab mereka adalah satu cara lain untuk memperoleh informasi analisis jabatan.
3. Observasi
Observasi langsung khususnya bermanfaat nila jabatan-jabatan terutama terdiri dari kegiatan yang dapat diobservasi secara fisik.
4. Buku Harian (diary / log)
Pendekatan yang lain adalah meminta karyawan membuat buku harian (diary/log) atau daftar dari apa yang mereka lakukan sepanjang hari. Untuk setiap kegiatan yang terlibat di dalamnya. Kegiatan tersebut (bersama dengan waktunya) dicatat oleh karyawan itu dalam sebuah buku harian.