penyebab seseorang di knakan kartu kuning dan merah dalam permainan sepak bola
Penjaskes
Sikehed5826
Pertanyaan
penyebab seseorang di knakan kartu kuning dan merah dalam permainan sepak bola
2 Jawaban
-
1. Jawaban kannen
pelanggaran terhadap pemain lawan seperti sliding -
2. Jawaban TronBacklop
Ada beberapa hal seseorang harus dikenakan kartu kuning dan merah:
Kartu Kuning:
1. Melanggar aturan secara berulang kali
2. Melakukan aksi tidak sportif
3. Masuk ke lapangan tanpa seizin dari seorang wasit
4. Meninggalkan lapangan tanpa seizin dari seorang wasit
Kartu Merah:
1. Melakukan aksi yang dapat mencederai lawan
2. Mendapatkan kartu kuning kedua dalam satu pertandingan
3. Meludahi lawan atau pemain lain
Semoga membantu